Spesifikasi tablet Lenovo Miix 3, usung RAM 2GB layar 10 inci

Spesifikasi tablet Lenovo Miix 3, usung RAM 2GB layar 10 inci - Vendor asal Tiongkok yang bernama Lenovo baru-baru ini telah meluncurkan sebuah smarphone terbarunya yang diluncurkan sebagai bentuk tablet yaitu Lenovo Miix 3. Smartphone tersebut mengusung sistem operasi dengan OS Windows 8.1 dan juga prosesor Intel Quad Core, dan berharap tablet PC ini dapat diterima di masyarakat dunia. Dan dikususkan untuk kalangan pengguna tablet berkelas menengah.

Lenovo juga pernah meliris generasi Miix pada sebelumnya yang diberi nama Lenovo Miix 2 dan itu bisa dibilang sudah sukses di pasaran. Dan Lenovo juga akan membangun kesuksesaanya lagi dengan meluncurkan smartphpone terbaru yaitu Lenovo Miix 3, dan bahkan sudah mengincar kesuksesan yang lebih dari smartphone generasi sebelumnya, karna smartphone terbaru ini sudah mengusung fitur-fitur serta teknologi terbaru yang bisa membuatnya lebih canggih.
Pada layar Lenovo Miix 3 ini mengusung layar berukuran besar yaitu 10 inci yang disertai teknologi IPS (In-Plane-Switching). Dan beresolusi 1920 x 1200 piksel. Dengan ini, pengguna akan dimanjakan dengan kualitas yang ciamik.

Tak hanya itu, Lenovo Miix 3 ini juga mengusung perangkat tambahan. Karna tablet PC ini telah dilengkapi dengan kick-stand yang bisa digunakan untuk kenyamanan saat menonton video serta mengetik dengan posisi tablet berdiri. Dan juga tablet ini dapat menambahkan keyboard ekstenal yang dikabarkan sudah disiapkan untuk produk terbaru ini. Dengan begitu anda bisa menggunakanya seakan-akan sedang menggunakan netbook.

Dan pada sektor dapur pacunya, Lenovo Miix 3 ini telah mengusung mesin yang lumayan sangat canggih yaitu menggunakan intel Atom Z3735F Bay Trail Quad Core yang dipadukan dengan memori RAM dengan kapasitas 2 GB. Dan untuk penelolah grafisnya, tablet PC ini mengusung Intel HD Graphics. Dan untuk sistem operasinya, tablet PC ini mengusung OS Windows 8.1 lengkap paket aplikasi Microsoft Office 2013 Home dan Stundent Edition.

Serta untuk media penyimpananya sendiri, Lenovo Miix 3 ini telah mengusung memori internal SSD (Solid State Drive) dengan kapasitas 64 GB. Dan juga masih dapat diperbesarkan lagi kapasitas memorinya dengan bantuan dari slot microSD yang sudah tersedia.

Dan tablet PC ini mengusung beberapa fitur konektivitas. Salah satunya, Bluetooth, WiFi, micro HDMI, micro USB, port USB, dan juga GPS. Akan tetapi sangat disayangkan, kami masih belum tau kapan diluncurkanya dan berapa harga dari Lenovo Miix 3 ini. Jadi anda harus menunggu kabar terbaru hanya di sediaphonsel.blogspot.com

Postingan populer dari blog ini

Daftar Harga Oppo April 2015, Series (R5, Yoyo, N3, Find, Joy, D.L.L)

Spesifikasi Huawei 4 Play, usung layar 5 inci dan jaringan 4G LTE

Spesifikasi Harga Xolo Q700 CLub, Hp Terbaru OS Android KitKat 1,4 Jutaan