Spesifikasi Huawei Y625, Hp 5 Inci Usung OS Android KitKat

Spesifikasi Huawei Y625, Hp 5 Inci Usung OS Android KitKat - Perusahaan Teknologi asal China memang tak ada habis - habisnya untuk menggempur pasaran gadget global dengan memperkenalkan produk terbarunya. Bahkan baru - baru ini sudah terdengar sebuah kabar bahwa perusahaan yang berasal dari China yakni Huawei, kabarnya telah memperkenalkan sebuah produk terbarunya lagi yang sudah diberi nama yakni Huawei Y625. Seperti info yang saya dapat, bahwa produk terbaru ini yang bernama Huawei Y625 telah ditargetkan untuk kalangan kelas Entry-Level.

Produk terbaru ini yang bernama Huawei Y625, telah didukung dengan spesifikasi yang cukup tangguh bahkan dilengkapi juga dengan beberapa fitur yang menarik. Huawei Y625 ini juga telah didukung dengan dua memori yaitu memori internal dan memori eksternal. Namun untuk harga Huawei Y625 ini masih belum terketahui hingga saat ini. Apakah anda penasaran dengan spesifikasi yang dibawa oleh produk Huawei Y625 ini? Mari lihat selengkapnya dibawah ini. 


Pada bagian depanya, produk terbaru ini yang bernama Huawei Y625 telah didukung dengan sebuah layar yang berbentang cukup luas, dimana Huawei Y625 ini didukung dengan layar yang berkapasitif touchscreen berdiagonal 5 inci yang sudah membawa resolusi layar 480 x 854 piksel. Layar tersebut juga telah didukung engan teknologi layar dari panel IPS (In-Plane-Switching). Produk terbaru ini yang bernama Huawei Y625 juga memiliki dimensi sebesar 142 mm x 72,6 mm x 9.6 mm yang berbobot 160 gram dan bahkan telah menawarkan dua varian warna yaitu Hitam dan Putih.

Untuk urusan performanya, produk terbaru ini yang bernama Huawei Y625 telah didukung dengan kinerja yang sangat tangguh, dimana Huawei Y625 ini didukung dengan sebuah Chipset Qualcomm Snapdragon 200 MSM 8212M yang didalamnya sudah terdapat sebuah prosesor Quad Core ARM Cortex-A7 yang sudah mampu menghasilkan kecepatan maksimal 1,2 GHz. Prosesor tersebut juga sudah diperkuat oleh memori RAM yang memiliki kapasitas mencapai 1 GB dan juga pengelolah grafis Adreno 302. Sementara untuk urusan sistem operasinya, produk terbaru ini yang bernama Huawei Y625 juga telah membawa OS Android 4.4 KitKat.

Sementara untuk urusan kameranya, produk terbaru ini yang bernama Huawei Y625 memiliki kapasitas kamera yang cukup mumpuni, dimana Huawei Y625 ini telah didukung dengan dua buah kamera seperti kamera belakang yang beresolusi 8 MP dan kamera depan yang beresolusi 2 MP yang sudah dapat anda gunakan untuk aktivitas foto selfie dan video call.

Sedangkan untuk urusan media penyimpananya, produk terbaru ini yang bernama Huawei Y625, telah didukung dengan sebuah memori internal yang memiliki kapasitas cukup besar, dimana telah didukung dengan memori internal yang berkapasitas 4 GB. Dan bahkan masih bisa diperluas lagi dengan bantuan dari kapasitas slot microSD sebagai memori eksternalnya hingga mencapai 32 GB. Dengan begitu kapasitas memori yang dibawa Huawei Y625 sudah cukup luas untuk menyimpan berbagai macam data atau file penting anda dan tanpa kawatir akan kehabisan ruang untuk menyimpan.

Huawei Y625 ini juga telah didukung dengan beberapa fitur pendukung yang cukup lengkap. Dimana pihak Huawei ini membekali produk terbarunya dengan fitur konektivitas seperti jaringan 3G HSDPA, WiFi, Bluetooth, Dual SIM, dan GPS. Sementara untuk mendukung aktivitas keseharianya, produk terbaru ini telah didukung dengan sebuah kapasitas baterai yang berdaya 2000 mAh.

Postingan populer dari blog ini

Daftar Harga Oppo April 2015, Series (R5, Yoyo, N3, Find, Joy, D.L.L)

Spesifikasi Huawei 4 Play, usung layar 5 inci dan jaringan 4G LTE

Spesifikasi Harga Xolo Q700 CLub, Hp Terbaru OS Android KitKat 1,4 Jutaan